Kumpulan Situs Sunnah


Keutamaan Menyantuni anak Yatim

Posted:

Segala puji bagi Alloh Ta'ala Yang Mengaruniakan rezeki tanpa batas, Yang Maha Pemurah lagi Maha Pemberi. Sholawat dan salam semoga dilimpahkan kepada Nabi Muhammad Shallallaahu 'alaihi wa Sallam, kerabat, sahabat, dan pengikutnya yang setia hingga...

Teruntuk Saudariku Muslimah

Posted:

Segala puji bagi Allah, Rabb semesta alam. Shalawat dan salam kepada Nabi kita Muhammad, keluarga dan sahabatnya dan para pengikutnya. Era globalisasi, tetapi ada juga yang menyebutnya era modernisasi, era persamaan, kemajuan dll. Sebuah era yang oleh ...

Luasnya Ampunan Allah

Posted:

Siapakah di antara kita yang belum pernah terjerumus dalam gelapnya dosa dan maksiat??? Seluruh manusia tidak akan terlepas dari dosa dan kesalahan, bagaimanapun tinggi kedudukannya. Nabi Adam 'alaihi salam telah melakukan dosa, anak keturunannya pun...

Riya’ Penghapus Amal

Posted:

Syarat paling utama suatu amalan diterima di sisi Allah adalah ikhlas. Tanpanya, amalan seseorang akan sia-sia belaka. Syaitan tidak henti-hentinya memalingkan manusia, menjauhkan mereka dari keikhlasan. Salah satunya adala melalui pintu riya' yang banyak tidak disadari setiap hamba. Yang dimaksud riya' adalah melakukan suatu amalan agar orang lain bisa melihatnya kemudian memuji dirinya. Termasuk ke dalam [...]

Bimbingan Bahasa Arab Jilid 2 Pertemuan 47-54

Posted:

Alhamdulillahi Rabbil 'Alamiin segala puji dan syukur hanya untuk Allah Ta'ala,Shalawat dan salam semoga senantiasa tercurah kepada suri tauladan kita Nabi Muhammad shalallahu 'alahi wasallam beserta keluarga Shahabat Tabi'in dan Tabi'ut Taabi'iin. Pada halaman ini kembali kami hadirkan rekaman kajian Bimbingan bahasa Arab jilid 2 untuk pertemuan ke 47 sampai 54 dengan narasumber ustadz Mas'ud [...]

0 Comments:

Post a Comment