Kumpulan Situs Sunnah


Menggendong Anak Kecil Ketika Sholat, Bolehkah?

Posted:

Assalamu'alaikum wr. wb. Ketika berbincang dengan teman yang sudah menjadi ummahat, beliau bercerita, jika ia sedang sholat dan si anak mengangis maka ia akan ambil anaknya dan menggendongnya, jadi ia sholat dengan tetap menggendong si anak. Ketika ana tanyakan padanya, apakah rasul dulu juga seperti itu? ia bilang ya, apakah itu benar ustadz? apakah sholatnya … Continue reading »

10. Ternyata Upah Makelar Hukumnya Makruh

Posted:

Para pekerja kantoran pun beralih terjun total ke dunia wirausaha karena kata mereka lebih menjanjikan. Banyak pihak yang mendapat keuntungan dari menjamurnya dunia wirausaha ini; perekonomian berkembang, pengangguran berkurang, dll. Ada pula pihak-pih...

9. Syarat Keuntungan yang Halal

Posted:

Menurut imam mazhab yang empat keuntungan dalam transaksi jual beli tidaklah memiliki batasan tertentu, maka seorang padagang boleh mendapatkan keuntungan seberapa pun besarnya, asalkan memenuhi dua kriteria

8. Uang Kunci Rezeki

Posted:

Jadi orang kaya? Siapa yang nolak. Makan enak, tanpa perlu bersusah payah masak. Menghuni rumah megah bak istana tanpa perlu menanti bertahun-tahun. Mobil mewah berjajar di depan rumah. Tatap mata kagum senantiasa terasa sejuk di hati Anda. Dan gadis-g...

7. Menjamak Sholat Karena Kerja

Posted:

Anda berkewajiban untuk memberikan perhatian terhadap sholat dan memperhatikan firman Allah yang artinya "Bertakwalah kalian kepada Allah semaksimal kemampuan kalian." (QS. At Taghabun:16)"

6. Sifat yang Hanya Dimiliki Pengusaha Muslim

Posted:

Bisa kita bayangkan, bedanya doa antara seorang petani yang menderita kekeringan sawahnya, tidak lagi ada sumber mata air, kecuali satu-satunya harapan adalah hujan dari langit; bandingkan dengan doa petani lain yang juga diderita kekeringan, tapi masi...

5. Keluar Kantor Saat Jam Kerja

Posted:

Karyawan atau pegawai memiliki kewajiban untuk masuk kantor dan berada di kantor selama jam kantor atau jam kerja yang telah disepakati baik di kantor ada pekerjaan yang perlu dilakukan atau pun tidak. Karena bekerja kepada orang lain adalah transaksi ...

Wallpaper Islami: Doa Agar Diperbaiki Urusan Dunia dan Akhirat

Posted:

??????????? ???????? ???? ???????? ???????? ???? ???????? ????????? ?? ???????? ???? ????????? ????????? ??????? ???????????? ???????? ???? ?????????? ????????? ??????? ?????????? ????????? ?????????? ????????? ???? ???? ????? ??????? ????????? ????????? ??????? ???? ???? ????? ????? “Yaa Allah, perbaikilah bagiku agamaku yang ia merupakan benteng pelindung bagi urusanku. Dan perbaikilah bagiku duniaku, yang ia menjadi tempat … Continue reading »

Agar Pembaca Blog WordPress Anda Bisa Menyimpan Artikel dalam PDF

Posted:

Pembaca yang dirahmati oleh Allah, berikut ini kami kembali memberikan tips untuk blogger di wordpress.com bagaimana caranya agar pembaca blog bisa menyimpan artikel di blog dalam bentuk file PDF. Hal ini telah di coba di blog ini dan alhamdulillah telah berhasil, seperti button “simpan dalam PDF” di akhir artikel ini, seperti dalam gambar berikut, Caranya, … Continue reading »

Mandi Wajib Tanpa Sabun

Posted:

Mandi identik dengan pemakaian sabun. Namun sahkah bila mandi wajib tanpa memakai sabun? Berikut ini adalah fatwa Syaikh Muhammad Shalih Al- Munajjid yang kami jumpai disitus beliau. Pertanyaan, Jika seseorang junub kemudian mandi. Apakah ia harus menggosok-gosok badanya dengan pembersih seperti sabun ataukah tidak? Jawab, Segala puji hanyalah milik Allah. Yang menjadi kewajiban ketika seseorang mandi dari hadats besar adalah [...]

0 Comments:

Post a Comment