Kumpulan Situs Sunnah


10. 10 Tips Cara Praktis dalam Pembukuan Keuangan Pemilik Usaha

Posted:

Laporan keuangan sangat penting sekali bagi pemilik usaha untuk mengetahui kondisi keuangan usahanya. Laporan keuangan tidak hanya sebagai alat penguji tetapi digunakan juga sebagai dasar untuk dapat menentukan dan menilai posisi keuangan usaha.

9. Rahasia Sukses Bisnis Online

Posted:

Meski keren, lengkap dengan displai produk, tanpa trafik pengunjung yang memadai, web store akan mirip rumah megah di tengah kuburan. Rahasia bisnis online yang sukses adalah trafik, trafik dan trafik.

8. Hukum Menyogok Pegawai Pajak

Posted:

Memberikan uang kepada petugas bea cukai agar terhindar dari bea cukai adalah perbuatan yang tidak diperbolehkan karena uang semacam ini termasuk suap dan Nabi melaknat penyuap, penerima suap dan penghubung di antara keduanya.

Pinjaman Seorang Hamba Untuk Rabb-nya

Posted:

Yang dimaksud pinjaman untuk Allah ta'ala adalah apa yang diberikan seorang muslim untuk membantu saudaranya tanpa mengharapkan kembalinya barang tersebut karena semata-mata untuk mengharapkan balasan di akhirat nanti. Pinjaman yang baik ini mencakup infak untuk jihad, infak untuk anak-anak yatim, para janda, orang- orang lemah, dan orang-orang miskin. Jenis ini telah disebutkan di dalam Al [...]

0 Comments:

Post a Comment